Survei Capres SMRC: Ganjar Ungguli Prabowo-Anies dalam Simulasi 3 Nama

Adapun survei ini dilakukan pada 30 hingga 31 Mei 2023. Pemilihan sampel dilakukan melalui metode random digit dialing (RDD). RDD merupakan teknik memilih sampel melalui proses pembangkitan nomor telepon secara acak. Dengan teknik RDD, sampel sebanyak 909 responden dipilih melalui proses pembangkitan nomor telepon secara acak, validasi, dan screening.
Di posisi kedua ada Prabowo Subianto dengan elektabilitas sebesar 33,5 persen. Anies Baswedan Di posisi ketiga dengan 19,2 persen.
"Pewawancara hanya menyebutkan tiga nama. Masih ada 9,4 persen warga yang masih tidak menyebutkan pilihannya. Ganjar 37,9 persen, kemudian Prabowo 33,5%, dan Anies 19,2 persen," kata Deni dikutip dalam keterangan tertulis, Senin (5/6/2023).
Sumber: Kunjungi ➡️
Baca juga
0 Response to "Survei Capres SMRC: Ganjar Ungguli Prabowo-Anies dalam Simulasi 3 Nama"
Posting Komentar